Tentang Bulan
Bulan adalah satelit alami Bumi satu-satunya dan merupakan satelit terbesar kelima dalam Tata Surya. Bulan juga merupakan satelit alami terbesar di Tata Surya menurut ukuran planet yang diorbitnya, dengan diameter 27%, kepadatan 60%, dan massa 1⁄81 dari Bumi.
Gravitasi: 1,62 m/s²
Radius rata-rata: 1.737,4 km
Periode orbit: 27 hari
Jarak ke Bumi: 384.400 km
Luas permukaan: 3,793×107 km2 (0,074 Bumi)
Perputaran bulan mengelilingi bumi dijadikan sebagai patokan penanggalan Ummat Islam di seluruh dunia, dengan penyebutan tahun hijriyah, berbeda dengan tahun miladiyah yang sebagai patokannya adalah perputaran bumi mengelilingi matahari.
Sumber : Wikipedia
Post a Comment